Bangun Pompa Air Bersih, Wakil Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih Kepada Presiden Lions Club Medan Seruni District 307A2

    Bangun Pompa Air Bersih, Wakil Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih Kepada Presiden Lions Club Medan Seruni District 307A2
    Penandatanganan prasasti oleh wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang dan Presiden Lions Club Medan Seruni Angelina A. Hutagaol

    SAMOSIR-Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM menyampaikan ucapan terima kasih kepada Lions Club Medan Seruni yang telah membangun pompa air solar panel dan membangun 2 unit reservoir penampungan air di Desa Sigaol Simbolon Samosir

    Ucapan terimas kasih tersebut disampaikan Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM saat serah terima bantuan pompa air solar panel ditandai dengan penandatanganan prasasti peresmian pompa solar panel antara kedua belah pihak, Selasa (28/11/2023).

    Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang dalam sambutannya juga mengatakan, bahwa bantuan pompa air solar panel dan pembangunan penampungan air ini sangat bermamfaat dan sangat berguna bagi masyarakat Desa Sigaol Simbolon

    "Muda-mudahan melalui bantuan pompa solar panel ini, kebutuhan air bersih bisa teratasi dan terpenuhi sehingga angka stunting dapat menurun karena kurangnya ketersediaan air bersih bisa menjadi salah satu faktor penyebab stunting, ”ujar Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang.

    Martua Sitanggang juga menekankan agar masyarakat dan Pemerintah Desa Sigaol Simbolon sepakat memelihara dan menjaga pompa dengan baik, dijadikan sebagai BUMDes sehingga ada iuran untuk pemeliharaan pompa, ”tegasnya

    Presiden Lions Club Medan Seruni mengatakan, bahwa dana untuk pembangunan merupakan bantuan dari para donatur yang bermurah hati. Lions Club sebagai organisasi sosial mengembalikan kepada masyarakat yang membutuhkan,

    "Semoga bantuan pompa air ini dapat membantu masyarakat sehingga kebutuhan air bersih terpenuhi untuk menurunkan stunting demi melahirkan generasi yang sehat dan kuat dimasa yang akan datang dan tolong dirawat dan dijaga, ”harap Angelina A. Hutagaol

    Sementara itu, Gubernur Lions Club District 307 A2 Dharma Sakti menyampaikan, air sebagai sumber kehidupan dan dengan adanya air bersih ini akan membawa berkah dan bermanfaat untuk masyarakat Desa Sigaol Simbolon.

    "Sebagai Gubernur Lions Club District 307 A2, ia juga mengucapkan ribuan terima kasih atas kesempatan pengabdian ini, semuanya murni untuk pelayanan kepada masyarakat, mohon dijaga dengan baik, ”kata Dharma Sakti

    Turut Hadir, Kepala Dinas Komonikasi dan Informatika (Kominfo) Samosir Immanuel Sitanggang, Kepala Dinas Sosial dan PMD Agus F. Karo Karo, Kepala Dinas P3AP2KB Friska Situmorang, Kepala Dinas Kesehatan Dina Hutapea dan Kepala Dinas PUTR Rudimantho Limbong.

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Upacara Peringatan Hari Guru Nasional...

    Artikel Berikutnya

    Pemkab Samosir Gelar Sosialisasikan Pembentukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tak Netral di Pemilihan Umum Daerah 2024, Ketua PMI Simalungun Dinonaktifkan
    Bakamla RI Evaluasi Pelaksanaan Patroli “YUDHISTIRA -C”
    Kukuhkan Pataka Daksha Prasastya, Komitmen SSDM Polri Cetak SDM Unggul Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Jelang Pelantikan Prabowo, Rakyat: Selamat Datang Presiden Baru, Harapan Baru, Indonesia Baru
    Dugaan Punguli Masuk Pelabuhan Ambarita 5000 Tetap Berjalan Aman, Kadishub Samosir: Sesuai Peraturan Minibus Hanya 3000
    Samosir Lake Toba Ultra Maraton 2022 Diikuti Peserta Dari Luar Negeri, Bupati Vandiko Lepas 473 Peserta
    Terkait Surat Pengosongan Rumah Dinas, Ini Tanggapan Pemerintah Kabupaten Samosir
    Verifikasi Penyelewengan Harga Pupuk Bersubsidi di Kecamatan Onan Runggu
    Kementerian PPPA-RI Umumkan Penganugerahan Provinsi dan Kabupaten Layak Anak, Kabupaten Samosir Terima Penghargaan Katagori Pratama
    Viral Penculikan Anak, Kapolsek Simanindo Sebut Kejadian Tidak Sesuai Isu yang Beredar
    Dugaan Punguli Masuk Pelabuhan Ambarita 5000 Tetap Berjalan Aman, Kadishub Samosir: Sesuai Peraturan Minibus Hanya 3000
    Samosir Lake Toba Ultra Maraton 2022 Diikuti Peserta Dari Luar Negeri, Bupati Vandiko Lepas 473 Peserta
    Dukung Pemulihan Ekonomi, Bupati Samosir Launching UMKM Taman Sitolu Hae Horbo
    Bupati Samosir bersama Ketua Komisi II DPRD dan Petani Laksanakan Penanaman Kentang di KPT
    53 Pejabat Administrator dan Pengawas di Lingkungan Pemkab Samosir Dilantik
    Bupati Samosir Terima Kunjungan Panitia Pesta Bolon Silau Raja, Pesta Partangiangan Bolon Digelar 21 Oktober 2023
    Jelang Event Aquabike Jetsky World Championship 2023, Lembaga Adat Desa Pardomuan Samosir Gelar Ritual Manguras Tao
    Ngantor di Desa Rianiate, Parmonangan, Hutanamora dan Kelurahan Pintusona, Bupati Samosir Disambut Antusias Masyarakat
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir

    Ikuti Kami