Kado Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-19, Anggota DPR-RI Serahkan 5 Handtraktor dan 2 Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani

    Kado Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-19, Anggota DPR-RI Serahkan 5 Handtraktor dan 2 Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani
    Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) Ir. Lamhot Sinaga bersama Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom dan Ria Gurning saat menyerahkan 5 unit Handtraktor dan 2 Unit Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani di Samosir

    SAMOSIR-Guna meningkatkan produktivitas para petani di Kabupaten Samosir, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) daerah pemilihan (dapil) II Sumatera Utara Ir. Lamhot Sinaga menyalurkan 5 unit Handtraktor dan 2 Unit Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani

    Selain menyerahkan 5 Handtraktor dan 2 Unit Mesin Pemipil Jagung Kepada Petani Ir. Lamhot Sinaga bersama Bupati Samosir juga menyerahkan 10 unit komputer Kepada Dua Sekolah Menengah Atas (SMA) dan 50 unit semprot elektronik Kepada Petani yang sebelumnya sudah ditentukan penerimanya

    Politisi Partai Golkar itu bersama dengan Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom didampingi Ketua Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Kabupaten Samosir yang juga merupakan Kader Golkar Ria Gurning juga menyerahkan 3000 kotak keramik Kepada tiga tempat Ibadah (Gereja)

    Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) Ir. Lamhot Sinaga didampingi Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom saat perayaan Hari Jadi Kabupaten Samosir yang ke-19 di halama Kantor Bupati Samosir, Senin 27 Febuari 2023

    Lamhot Sinaga dalam sambutannya saat perayaan Hari Jadi (HUT) Kabupaten Samosir yang ke-19 menyampaikan, bahwa ia dan Martin Manurung selalu berdiskusi untuk memajukan pertanian di Kawasan Danau Toba termasuk memajukan pertanian di Kabupaten Samosir

    Selain itu, kami juga memberikan dukungan penuh terhadap pembangunan di Kabupaten Samosir melalui program pemerintah pusat, dan sebagai Kado Kami di perayaan Hari Jadi Kabupaten Samosir yang ke-19, Kami juga membawa sejumlah bantuan untuk disalurkan kepada masyarakat, ”ujar Lamhot

    Lamhot Sinaga melalui Ketua Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Kabupaten Samosir yang juga merupakan Kader Golkar menyampaikan, bantuan traktor ini sebagai bentuk dukungan untuk mempermudah masyarakat dalam pembukaan lahan-lahan pertanian yang baru agar bisa dikerjakan dengan lebih luas.

    “Dengan Traktor, masyarakat akan mampu mengerjakan lahan yang jauh lebih luas dibanding tenaga manusia dalam mengolah lahan, Sementara bantuan mesin pemipil jagung yang diserahkan untuk mempermudah petani dalam memipil jagung yang saat ini masih dilakukan secara manual, ”ujar Ria Gurning

    Ria Gurning juga menjelaskan, bahwa seluruh bantuan tersebut merupakan Aspirasi Anggota DPR-RI Lamhot Sinaga untuk membantu petani dalam meningkatkan produktivitas melalui penyaluran mesin pemipil jagung dan handtraktor dan seluruh bantuan tersebut diserahkan melalui Pemerintah Kabupaten Samosir, ”sebut Ria Gurning ( Karmel )

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Dirgahayu Kabupaten Samosir ke 19, Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Pemerintah Kabupaten Samosir Serahkan 2500...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan
    Menggali Keunggulan 20 Produsen Mobil Dunia: Perjalanan Inovasi dan Dominasi
    Dirkrimsus Polda Kepri Hadiri Kegiatan Konferensi Pers Penyelundupan Benih Bening Lobster Senilai 23,6 Miliar Rupian
    Pemkab Samosir Gelar Sosialisasikan Pembentukan Kelompok Tani Peduli Api, Peserta Diminta Berikan Pemahaman kepada Masyarakat
    50 Tenaga Profesional dan Calon Tenaga Profesional Ikuti Penyuluhan Bahasa Indonesia
    Rayakan Tahun Baru 2022, Bupati dan Wakil Bupati Samosir Gelar Open House
    Pastikan Ketersediaan Bahan Pangan Pokok Penting Aman Saat Nataru, Tim Pengendalian Inflasi Daerah Samosir Gelar Rakor
    Hadiri Peringatan Harganas Tingkat Provinsi ke-30 di Samosir, Gubernur Sumut Terus Dorong Evaluasi Bersama Upaya Penurunan Stunting
    Viral Penculikan Anak, Kapolsek Simanindo Sebut Kejadian Tidak Sesuai Isu yang Beredar
    Pemkab Samosir bersama Dinas P3AKB Pemprov Sumut Gelar Sosialisasi Penyusunan dan Pemanfaatan Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Bersama Bupati Samosir, Kapolda Sumut Cek Kesiapan Pengamanan Aquabike Jetsky World Championship
    Bergerak bersama Semarakkan Merdeka Belajar, Wakil Bupati Samosir Pimpin Upacara Hardiknas 2023
    Rayakan Tahun Baru 2022, Bupati dan Wakil Bupati Samosir Gelar Open House
    53 Pejabat Administrator dan Pengawas di Lingkungan Pemkab Samosir Dilantik
    Bupati Samosir Terima Kunjungan Panitia Pesta Bolon Silau Raja, Pesta Partangiangan Bolon Digelar 21 Oktober 2023
    Jelang Event Aquabike Jetsky World Championship 2023, Lembaga Adat Desa Pardomuan Samosir Gelar Ritual Manguras Tao
    Ngantor di Desa Rianiate, Parmonangan, Hutanamora dan Kelurahan Pintusona, Bupati Samosir Disambut Antusias Masyarakat
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir

    Ikuti Kami