Usung Thema Pancasila Pemersatu Bangsa menuju Indonesia Maju, Bupati Samosir Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila

    Usung Thema Pancasila Pemersatu Bangsa menuju Indonesia Maju, Bupati Samosir Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila

    SAMOSIR-Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tingkat Kabupaten Samosir Tahun 2023 di Tanah Lapang Pangururan, Minggu 01 Oktober 2023 kemarin 

    Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2023 tersebut dihadiri langsung Kapolres Samosir AKBP Yogie Hardiman, Kasdim 0210 TU, AS. Butar-butar, Pabung 0210 TU, G. Sebayang, Danramil Pangururan, Sugino, Kejari Samosir dan jajaran pejabat utama Samosir serta pelajar Tingkat SD, SMP dan SMA.

    Tema yang diusung dalam Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2023 adalah “Pancasila Pemersatu Bangsa menuju Indonesia Maju” dengan tujuan untuk mengingatkan masyarakat tentang ideologi Pancasila sebagai pondasi kehidupan bangsa yang tidak dapat digantikan dengan ideologi lainnya.

    Dalam rangkaian upacara, Wakil Ketua DPRD  Samosir Pantas M. Sinaga mewakili seluruh peserta Upacara membacakan Ikrar Hari Kesaktian Pancasila yang berisikan membulatkan tekad untuk tetap mempertahankan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila sebagai sumber kekuatan menggalang kebersamaan untuk memperjuangkan, menegakkan kebenaran dan keadilan demi keutuhan negara kesatuan Republik Indonesia.

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Menpora Pimpinan Rakor Persiapan Aquabike...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Rabies Sedunia, Dinas Ketapang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Wakil Bupati Samosir Buka Rakornis Tim Penggerak PKK Kabupaten Samosir
    Atlet Judoka Kung-Fu Asal Samosir Raih Medali di Kejurda Simalungun, Bupati Vandiko Timotius Gultom Apresiasi
    Ditandai dengan Peletakan Batu Pertama, Lions Club Medan Seruni Berikan Bantuan Pompa Air Bertenaga Solar Kepada Warga Sigaol Simbolon
    Bupati Samosir Launching BUMDesma Marsada Tahi Kecamatan Pangururan Ditandai dengan Pengguntingan Pita
    Mobil Wuling Warna Putih Masuk Jurang di Tele
    Ketua DPRD Kabupaten Samosir Ajak Seluruh Stakeholder dan Masyarakat Menjaga Suasana Kondusif
    Bupati Samosir Nyatakan Siap Jadi Tuan Rumah PON XXI Aceh-Sumatra Utara PON 2024 untuk Cabor Volley Pantai
    Bupati Vandiko Timotius Gultom Ajak Panbil Group Lihat Peluang Investasi di Samosir
    DPRD Sumut Desak Aparat Penegak Hukum Bersihkan Pungutan Liar Dari Area Pelabuhan Ambarita
    Ngantor di Desa Salaon Tonga-Tonga, Bupati dan Wakil Bupati Samosir Tinjau Pembukaan Jalan di Kecamatan Ronggur Nihuta
    53 Pejabat Administrator dan Pengawas di Lingkungan Pemkab Samosir Dilantik
    Bupati Samosir Terima Kunjungan Panitia Pesta Bolon Silau Raja, Pesta Partangiangan Bolon Digelar 21 Oktober 2023
    Jelang Event Aquabike Jetsky World Championship 2023, Lembaga Adat Desa Pardomuan Samosir Gelar Ritual Manguras Tao
    Ngantor di Desa Rianiate, Parmonangan, Hutanamora dan Kelurahan Pintusona, Bupati Samosir Disambut Antusias Masyarakat
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir

    Ikuti Kami